Read with BonusRead with Bonus

Bab 568

"Besok sore, dia hanya membawa seorang asisten untuk melihat kelayakan proyek ini. Kamu harus mengatur semuanya dengan baik ya."

Aku menghela napas, "Kakak, aku berani jamin aku gak bakal ngelupain tugas ini. Tenang aja."

"Begitu saja ya, minggu depan aku harus pergi ke luar negeri dengan tim inspek...