Read with BonusRead with Bonus

Bab 452

“Poci perunggu yang rusak? Oh... oh... aku tidak ingat.”

“Poci perunggu itu, maksudku...” Chu Fei menggambarkan bentuk poci perunggu dengan tangannya, lalu mengeluarkan gelang dengan liontin patung Dewi Kwan Im. Gelang itu tentu saja 'dipinjam' Chu Fei dari ibunya. “Waktu itu aku membelinya bersamaa...