Read with BonusRead with Bonus

Bab 178

"Phoebe, berhenti bicara yang nggak-nggak!" Bu Ziegler menegur. Tiba-tiba, dia seperti mengingat sesuatu dan menurunkan suaranya untuk bertanya, "Jujur sama Mama, kamu masih punya perasaan sama Edward nggak?"

Phoebe mencibir, "Apa aku punya hak untuk suka sama dia?"

"Ada apa sih sama kamu malam ini?...